Semua Posts

BTP JABAGTENG SIAP LANJUTKAN REAKTIVASI JALUR KA SEMARANG TAWANG – PELABUHAN TANJUNG EMAS

Semarang (17/5) – Kepala Balai Teknik Perkeretapiaan Kelas I wilayah Jawa Bagian Tengah (BTP Jabagteng), Putu Sumarjaya bersama dengan Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo; Wakil Walikota Semarang, Hevearita Gunaryati, hadir dal

KABAR GEMBIRA UNTUK PENGGUNA KRL YOGYA-SOLO: PELAYANAN KRL SEGERA DIPERPANJANG SAMPAI PALUR, DEPO KRL JEBRES DUKUNG KEANDALAN SARANA KRL

Surakarta (12/3) – Kabar baik ini disampaikan oleh Putu Sumarjaya, Kepala Balai Teknik Perkeretaapian Wilayah Jawa Bagian Tengah (BTP Jabagteng) saat mendampingi Menteri Perhubungan, Budi Karya Sumadi, dan Direktur Jenderal Perk

BTP JABAGTENG RAMPUNGKAN PERBAIKAN, UNDERPASS MAKAMHAJI KEMBALI DIBUKA

Balai Teknik Perkeretaapian Kelas I Wilayah Jawa Bagian Tengah (BTP Jabagteng) akhirnya rampungkan perbaikan Underpass Makamhaji di Kabupaten Sukoharjo. Pasca penutupan di tanggal 21 Februari lalu, per 8 Maret 2022 Underpass Makam

KEPALA BTP JABAGTENG OPTIMIS PERPANJANGAN LAYANAN KRL SOLO BALAPAN – PALUR SIAP OPERASI 2022

Kepala Balai Teknik Perkeretaapian Wilayah Jawa Bagian Tengah, Putu Sumarjaya, hadir sebagai narasumber dalam Diskusi Publik bertajuk “Refleksi Dan Eksplorasi Satu Tahun Layanan KRL Yogya-Solo Bersama Komunitas

PROGRES ELEKTRIFIKASI JALUR KA LINTAS SOLO BALAPAN - SOLO JEBRES - PALUR CAPAI 75,24%

Elektrifikasi Jalur KA Lintas Solo Balapan - Solo Jebres - Palur merupakan pembangunan prasarana perkeretaapian yang sedang dilaksanakan oleh Balai Teknik Perkeretaapian Kelas I Wilayah Jawa Bagian Tengah, Direktorat Jenderal Perk